TOP 10 Travel Jakarta Jogja Terbaik Tarif Murah Cepat via Tol + Jadwal

GOBUS.ID – Berbagai jenis transportasi tersedia untuk perjalanan ke Jogja dari Jakarta, salah satu yang semakin diminati adalah menggunakan travel.

Jarak kota Jakarta ke Jogja sendiri sekitar 562 km via Tol Cikopo Palimanan, dengan waktu tempuh kurang lebih 8-10 jam perjalanan.

Mungkin kalian salah satu masyarakat yang ingin mencoba menggunakan jasa travel untuk pulang kampung maupun liburan ke kota Jogja dari Jakarta.

Travel Jakarta Jogja
Travel Jakarta Jogja

Meskipun tarif travel lebih mahal dibandingkan moda transportasi darat lainnya, seperti kereta api dan bus, mungkin sesekali ingin merasakan suasana yang berbeda di perjalanan adalah hal yang wajar.

Untuk jenis travel bisa memilih door to door maupun pool to pool, ada kekurangan dan kelebihan masing-masing dari jenis tersebut, kalian tinggal memilih sesuai kebutuhan.

Banyak perusahaan travel yang melayani rute Jakarta Jogja, beberapa yang cukup populer antara lain ada Rendra Travel, Bass Trans Travel, Mahestri Travel, Biru Travel, dll.

Rata-rata harga tiket travel Jakarta Jogja mulai dari harga paling murah sebesar Rp 225.000 dan paling mahal sebesar Rp 450.000 per orang.

Harga travel dipengaruhi oleh jenis armada yang digunakan, serta travel jenis door to door lebih mahal daripada travel pool to pool.

Jika kalian memutuskan untuk menggunakan travel, kalian bisa memilih salah satu dari beberapa travel terbaik dan terpercaya yang sudah admin tulis di bawah ini

Baca juga :

10 Travel Jakarta Jogja Terbaik Harga Murah

Ada cukup banyak biro travel yang melayani rute Jakarta – Jogja PP dengan jadwal keberangkatan setiap hari.

Di bawah ini Gobus telah merangkum beberapa agen travel Jakarta Jogja lengkap dengan alamat dan nomor telepon yang bisa dihubungi.

1. Rendra Travel

Rekomendasi pertama Travel Jakarta Jogja ada Rendra Travel.

Agen travel door to door asal kota Yogyakarta ini menawarkan harga tiket sebesar Rp 225.000 sekali jalan.

Armada yang digunakan perusahaan travel untuk rute Jakarta Jogja adalah Luxio dan Grandmax, dengan jadwal keberangkatan setiap hari jam 16.00 WIB.

Untuk pemesanan tiket travel ini bisa menghubungi kontak di nomor 0818-0264-8210, atau bisa order online via aplikasi seperti traveloka.com.

NamaRendra Travel
AlamatJl. Nglipar – Ngawen, Wonosari, Gunung Kidul, Yogyakarta
No Telp0818-0264-8210
Website
ArmadaLuxio, Grandmax
TarifRp 225.000
Jadwal16.00

2. Bass Trans Travel

Berikutnya ada Bass Trans Travel, perusahaan transportasi yang cukup berpengalaman. Sudah berdiri sejak tahun 2004.

Jenis armada yang digunakan untuk travel Jakarta Jogja adalah Toyota Hiace, dengan harga tiket sebesar Rp 400.000 sekali jalan.

Bass Trans Travel melayani sistem pool to pool. Dimana pool keberangkatannya berada di SPBU Pasar Rebo, Mall of Indonesia.

NamaBass Trans Travel
AlamatJl. Kav. Marinir No.14, Pd. Klp., Kec. Duren Sawit, Kota Jakarta Timur
No Telp0811-102-069
Websitebasstranstravel.id
ArmadaToyota Hiace
TarifRp 400.000
Jadwal16.30, 18.30, 19.00, 20.00

3. Mahestri Travel

Di urutan ke 3 ada Mahestri travel, perusahaan transportasi yang melayani travel reguler door to door, carter drop, pengiriman paket dan paket wisata.

Toyota Hiace adalah armada yang digunakan travel ini, untuk informasi harga dan jadwal keberangkatan bisa menghubungi customer service di nomor 0857-7262-8029.

NamaMahestri Travel
AlamatJl. Raden Inten II No. 28, RT.3/RW.2, Duren Sawit, Kec. Duren Sawit, Kota Jakarta Timr
No Telp0857-7262-8029
Websitemahestritravel.com
ArmadaToyota Hiace
TarifHubungi kontak
JadwalHubungi kontak

4. Biru Travel

Berikutnya ada Biru Travel, perusahaan jasa travel door to door yang berasal dari kota Depok. Melayani cukup banyak rute di pulau Jawa.

Harga tiket travel Jakarta Jogja di sini sebesar Rp 450.000, dengan armada yang disediakan antar lain ada Luxio, Avanza, Innova, Toyota Hiace.

NamaBiru Travel
AlamatJl Cimanggis Boulevard, Tapos, Depok
No Telp0878-6135-7872
Websitebirutravel.com
ArmadaLuxio, Innova, Avanza, Toyota Hiace
TarifRp 450.000
Jadwal14.00

5. Adelia Trans

Rekomendasi travel Jakarta Jogja Selanjutnya ada Adelia Trans, perusahaan jasa transportasi yang melayani travel reguler door to door dan jasa rental mobil di Jakarta.

Harga tiket yang dipatok travel ini sebesar Rp 475.000, dan armada yang digunakan adalah Toyota Hiace dan Isuzu Elf.

NamaAdelia Trans
AlamatJl. RC. Veteran Raya NO. 10A Bintaro Pesanggrahan Jakarta Selatan
No Telp0813-2349-5048
Websiteadeliatrans.com
ArmadaIsuzu Elf, Toyota Hiace
TarifRp 475.000
Jadwal14.00

6. Travel Amanah

Salah satu agen travel door to door yang melayani rute Jakarta Jogja yang bisa kalian pilih selanjutnya ada Travel Amanah.

Harga tiket travel ini sebesar Rp 300.000 per orang, untuk pemesanan tiketnya bisa menghubungi customer service di nomor 0812-2747-5663

NamaTravel Amanah
AlamatJl. Kelurahan Cipinang Raya No.23, RT.5/RW.11, Cipinang Melayu, Kec. Makasar, Kota Jakarta Timur
No Telp0812-2747-5663​
Websitetravelamanah.my.id
ArmadaToyota Hiace. Isuzu Eld, Luxio
TarifRp 300.000
Jadwal16.00

7. Anoms Travel

Pilihan travel Jakarta Jogja selanjutnya ada Anoms Travel, melayani sistem door to door dengan harga tiket sebesar Rp 360.000 per orang.

Jadwal keberangkatan agen travel ini setiap hari ja 17.00, dengan armada yang digunakan adalah Toyota Hiace dan Isuzu Elf.

NamaAnoms Travel
AlamatJalan Cipinang Jaya Raya No.23, RT.5/RW.11, Cipinang Melayu, Kec. Makasar, Kota Jakarta Timur
No Telp0878-1121-0652
Websiteanomstravel.com
ArmadaToyota Hiace, Isuzu Elf
TarifRp 360.000
Jadwal17.00

8. Center Travel

Berikutnya ada perusahaan travel asal kota Yogyakarta, memiliki nama Center Travel, salah satu agen travel door to door yang cukup populer di kota Jogja.

Untuk pemesanan tiket kalian bisa menghubungi kontak di nomor 0813-3684-2549, dengan harga tiket yang berlaku sebesar Rp 350.000 per penumpang.

NamaCenter Travel
AlamatJl. Ringroad Selatan, Jogonalan Lor, Tirtonirmolo, Kec. Kasihan, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta
No Telp0813-3684-2549
Websitecentertravel.id
ArmadaToyota Hiace, Luxio, Isuzu Elf
TarifRp 350.000
Jadwal17.00, 20.00

9. Genemil Trans

Di urutan ke 9 ada Genemil Trans, agen travel door to door yang berkantor di jalan Raden Intan 5 Duren Sawit Jakarta Timur.

Jenis armada yang digunakan adalah Toyota Hiace, dengan harga tiket sebesar Rp 350.000 sekali jalan.

Pemesanan tiket bisa langsung menghubungi customer service.

NamaGenemil Trans
AlamatJl. Raden Inten 5 Duren Sawit Jakarta Timur
No Telp0821-4382-5855
Websitegenemil.com
ArmadaToyota Hiace
TarifRp 350.000
Jadwal18.00

10. Eltrans Travel

Rekomendasi terakhir agen travel Jakarta Jogja yang bisa dipilih adalah Eltrans Travel dengan layanan door to door.

Harga tiket travel ini sebesar Rp 400.000 per orang, dengan armada yang digunakan antar alain ada Toyota Hiace, Isuzu Elf, L300, Luxio, Innova.

NamaEltrans Travel
AlamatJl. Sanggung Raya No. 6 Kota Semarang
No Telp0857-7777-9957
Websiteeltranstravel.com
ArmadaToyota Hiace, Isuzu Elf, L300, Luxio, Innova
TarifRp 400.000
Jadwal19.00

Mana yang lebih baik, Door to Door atau Pool to Pool?

Pada umumnya perusahaan travel Jakarta Jogja menggunakan salah satu dari dua jenis layanan ini yaitu door to door atau pool to pool.

Mungkin kalian sedang bimbang, mana yang lebih baik dari kedua layanan tersebut supaya perjalanan kamu nyaman dan aman.

1. Layanan Door to Door

Door to door adalah sebuah layanan yang diberikan oleh biro travel maupun ekspedisi barang di mana penumpang atau barang akan dijemput di lokasi sesuai keinginan pelanggan.

Dalam hal ini biro travel akan menjemput calon penumpang di depan rumah dan mengantarkannya sampai tujuan masing-masing penumpang.

Meskipun terlihat simpel, tapi layanan door to door ini memiliki kelebihan dan kekurangan.

Kelebihan :

  • Praktis
  • Tidak perlu keluar rumah
  • Dijemput di depan rumah

Kekurangan :

  • Waktu tempuh lebih lama
  • Bila kamu penumpang pertama yang dijemput, maka kalian akan diajak berputar-putar menjemput penumpang yang lain.

2. Layanan Pool to Pool

Layanan pool to pool atau point to point merupakan sebuah layanan yang diberikan biro travel dimana seluruh penumpang akan dijemput di tempat yang telah ditentukan.

Hal ini dimaksudkan agar waktu tempuh lebih singkat dan terasa adil untuk semua para calon penumpang.

Kelebihan :

  • On time
  • Tidak saling menunggu
  • Waktu tempuh lebih singkat

Kekurangan :

  • Tidak praktis (harus ke pool)
  • Merepotkan bila membawa barang yang banyak
  • Ketinggalan mobil jika terlambat

Penutup

Memilih agen travel yang tepat akan membuat perjalanan kamu terasa aman, nyaman, dan memuaskan.

Pilihlah jasa travel Jakarta Jogja yang mempunyai catatan yang bagus yang terlihat dari armada yang dioperasikan, kepuasan pelanggan, serta adanya kantor yang jelas.

Leave a Comment